258 desa rawan karhutla Gubernur Jambi fokus pencegahan dini
ANTARA - Gubernur Jambi Al Haris memaparkan terdapat 258 desa di delapan kabupaten di wilayahnya rawan kebakaran hutan dan lahan (karhutla). Untuk itu, dia meminta semua pihak terkait berkomitmen dan fokus dalam menanggulangi karhutla, utamanya dalam aspek pencegahan. (Dodi Saputra/Andi Bagasela/Nusantara Mulkan)
0 Response to "258 desa rawan karhutla Gubernur Jambi fokus pencegahan dini"
Post a Comment