Doa Hilangkan Rasa Malas Cocok untuk Awali Akhir Pekan Lengkap 5 Trik Agar Lebih Bersemangat
Reporter : Triroessita Intan Pertiwi
TRIBUNSTYLE.COM - Kumpulan bacaan doa agar terhindar dari rasa malas dan hempas ogah-ogahan di akhir pekan, 5 cara ini bikin makin semangat esok hari.
Akhir pekan atau weekend memang identik dengan kondisi badan seseorang yang sudah kelelahan setelah 4 hari bekerja.
Tak sedikit dari kita yang sudah mulai malas di hari Jumat, padahal hari tersebut masih termasuk hari produktif.
Rasa malas sendiri pada dasarnya dibenci setiap orang karena sifat itu hanya akan merugikan dirinya bahkan orang lain.
Seseorang yang malas biasanya lalai akan nikmat besar yang telah Allah berikan kepadanya, terutama nikmat sehat dan nikmat sempat / waktu.
Padahal ketika seseorang merenungi akan mahalnya nilai sehat dan waktu maka akan berpikir kembali untuk melakukan kemalasan.
Ilustrasi bermalas-malasan di akhir pekan (Pexels.com/Karolina Grabowska)Baca juga: HOBI Rebahan, 5 Zodiak Ini Suka Bermalas-malasan, Taurus Terlalu Santai, Sagitarius Tak Konsisten
Baca juga: Kamu Hobi Rebahan? Coba Lakukan Peregangan Ini, Akan Meredakan Nyeri Punggung saat Pandemi
Selain itu rasa malas kadang juga disebabkan karena banyaknya maksiat yang dilakukan seseorang.
Sifat malas lahir dari perilakunya yang melanggar syariat Allah. Secara otomatis ketika seseorang melakukan itu, maka akan datang rasa malas pada dirinya.
Berikut ini doa yang harus dibaca ketika rasa malas menghampiri.
Doa tersebut diriwayatkan oleh Anas bin Malik radhiyallahu âanhu berkata bahwa Rasulullah shallallahu âalaihi wa sallam biasa membaca doa:
0 Response to "Doa Hilangkan Rasa Malas Cocok untuk Awali Akhir Pekan Lengkap 5 Trik Agar Lebih Bersemangat"
Post a Comment